pakupaku

Sunday, 11.11.2007 [ Anything ]

Fiuuh.. akhirnya dapat juga makanan kura-kura brasil yang sesuai untuk Mocha Mochi dan Mochu. Ini berkat informasi dari foryjoyride, terima kasih ya Joy :D Oh ya, kura-kura brasil saya sekarang menjadi tiga ekor. Semua berawal dari rasa ingin tahu saya untuk melihat bagaimana kura-kura brasil kawin dan bertelur.

Seperti yang saya tulis dalam judul sebelumnya yaitu Ada Apa dengan Mocha Mochi (Kura-Kura Brasil)? Saya menduga bahwa Mocha dan Mochi itu adalah jantan, jadi saya tergoda membeli kura-kura brasil yang betina. Tapi sayangnya tidak ada yang seumuran dengan Mocha dan Mochi sehingga terpaksa membeli kura-kura yang ukurannya masih kecil. Saya namakan kura-kura ini dengan nama Mochu.

Mocha Mochi dan Mochu

Masalah kura-kura tidak mau makan itu ternyata banyak sekali faktor penyebabnya, berdasarkan pengalaman saya ada 5 penyebab mereka tidak mau makan, yaitu :

Read the rest of this entry »


Posted by Kenz at 0:44 on Catatan Hanging | 151 Comments |
Wednesday, 04.04.2007 [ Anything ]

Mocha dan Mochi itu adalah nama yang diberikan Denita untuk dua Kura-Kura Brasil peliharaan saya. Kura-kura ini saya beli lima bulan yang lalu di sebuah pameran tanaman hias. Sejak dulu sebenarnya saya sudah tertarik untuk memeliharanya, namun baru kesampaian membelinya pada waktu itu. Saya membeli dua ekor kura-kura tersebut seharga 13ribu rupiah + bonus Makuku (makanan kura-kura) + penjelasan bagaimana memelihara kura-kura brasil dengan baik. Saya juga diajarkan cara memilih kura-kura yaitu dengan melihat karapasnya, karapas adalah nama lain tempurung kura-kura. Semakin simetris karapasnya, katanya semakin baik nilai keindahan kura-kura tersebut.

Mocha dan Mochi

Kura-kura Brasil dikenal dengan nama latin Chrysemsy Seripta Sp. berasal dari Amerika Selatan, dan digolongkan sebagai penyu kolam. Jenis yang saya beli adalah jenis Red Ear Slider, yaitu kura-kura yang memiliki ciri dengan guratan merah pada setiap sisi kepalanya, karapasnya berwarna hijau dan terdapat garis-garis kuning yang membentuk pola-pola tertentu. Kura-kura jenis ini bukan binatang langka, mereka sengaja ditangkarkan dan diperdagangkan karena keindahannya dan juga lebih jinak dibandingkan kura-kura jenis lainnya.

Mocha : Kura-Kura Brasil

Read the rest of this entry »


Posted by Kenz at 17:56 on Catatan Hanging | 237 Comments |


pakupaku

kenzKENZ.
Live in JOGJA [IDX0058] - INDONESIA,
interested in study about human behavior, enjoy some activities like coding, hiking in the mountains, surfing on the net, and listening 'hanging'.

Life Age: 16226 days
Emotional
0%
Bioritme Status
Physical
13.6%
Bioritme Status
Intellectual
-94.5%
Bioritme Status

SideNotes
November 20th 2015
Susu Almond Adele
Susu Almond Terbaik dan Terenak se-Jogja.

January 1st 2012
Fakultas Psikologi UGM
Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.

January 1st 2012
UKP Psikologi UGM
Unit Konsultasi Psikologi Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.

More SideNotes »




Shout Box
Nama :
Email :
URL Blog :
Message :
NID

Recent Comments
May 17, 2017
2507 days 8 hours
Hiatus
Sudah 11 tahun dari post ini dibuat, semoga abang tetap sehat disana by Nianovi

November 17, 2015
3053 days 23 hours
45 Butir Pengamalan Pancasila
Panjang banget,,,karna besok maju depan kelas buat ngapalin,,,aku nya harus ekstra buat ngapalin butir2pancasila,,,strongāœŠ by allen deraci

November 8, 2015
3063 days 9 hours
Mengurus STNK yang Hilang
waduh agak ribet juga ya,….. gimana nih, BPKB blm keluar, by Id Info

December 20, 2012
4115 days 23 hours
Jika Bertemu Ular Di Rumah
tolong dong ! tadi pagi ada anak ular kobra di halaman depan rumah. tp udh gtw ilang. trus, kan manggil pawang. katanya, gpp, nanti kl balik lg... by aaa

December 17, 2012
4119 days 13 hours
Makanan Untuk Mocha Mochi dan Mochu (Kura-Kura Brasil)
AQ jg px KKB skrang masih kecil,,nmax Tsuna ma Natsu,,kasian natsu ada benjolan putih” gt d tubuhnya..... by Tita Hinata


Jangan Asal
Copy Paste, Blog Juga Hasil Karya Cipta.


Bloglines
Feedburner
Get KlipFolio
Get Firefox
Get Opera
Valid XHTML

Catatan Hanging RSS Feed RSS Entries
Catatan Hanging Comments RSS Feed RSS Comments
Catatan Hanging SideNotes RSS Feed RSS SideNotes

23q. 0.074s.
Powered by WordPress
© 2006
All rights reserved.

Kode Etik Blogger Indonesia